Rabu, 06 April 2016

Analisis Journal ITIL

Abyantama El Anwary
2KA15
10114089

ANALISIS JOURNAL

Jurnal A
Perancangan Configuration Management Database Perusahaan Untuk Meningkatan Kinerja Layanan Teknologi Informasi

Jurnal ini membahas tentang implementasi CMDB berbasis ITIL di suatu organisasi untuk menimalkan jurang-jurang kualitas. Jurnal ini menggunakan metodology IT Service Management dengan model uji/hitung/ukur meliputi S.Q.G dan CMDB. Hasil dari jurnal ini adalah penggunaan ITIL berbasis CMDB sebagai repositori yang digunakan untuk mengumpulkan semua hal yang berkaitan dengan perspektif pelanggan dan juga lintas bagian didalam sebuah organisasi.

Jurnal ini menggunakan metodologi ITIL Service Strategy sebagai IT Governance Framework dengan uji/hitung/ukur meliputi Strategy Generation (Service Management sebagai Strategic Asset), Financial Management, Service Portfolio Management (SPM), dan Demand Management. Hasil dari jurnal ini adalah layanan strategi pada pembentukan kerangka tata kelola sebagai inti pada ITIL V3 yang bisa menutupi kelemahan pada ITIL V2.

Diperoleh kesimpulan dimana dari perancangan ini merupakan hasil kompilasi dari dua roadmap perancangan CMDB yang ada.


Jurnal B
A CBR-based Approach to ITIL-based Service Desk

ITIL adalah suatu rangkaian konsep dan teknik pengelolaan infrastruktur, pengembangan, serta operasi teknologi informasi (TI). ITIL memberikan deskripsi detail tentang beberapa praktik TI penting dengan daftar cek, tugas, serta prosedur yang menyeluruh yang dapat disesuaikan dengan segala jenis organisasi TI.


ITIL baru digunakan pada pertengahan 1990-an dengan spesifikasi versi keduanya (ITIL v2) yang paling dikenal dengan dua set bukunya yang berhubungan dengan ITSM , yaitu Service Delivery dan Service Support .







LINK JOURNAL / SUMBER



Tidak ada komentar:

Posting Komentar